Sekumpulan warga yang berusaha untuk mandiri, tidak iri, tidak dengki, berusaha menjadi diri sendiri serta ANTI-KONTRAK RUMAH lagi. KOMPAK - RUKUN - BERSAHABAT (Bersih,Sabar,Harmonis,Bermartabat) adalah motto kami.

Member Of PBH-09



Selamat Menunaikan Ibadah Puasa Mohon maaf lahir dan bathin

Jumat, Juli 11, 2008

Tujuhbelasan makin dekat, dan warga PBH09 sudah membentuk panitianya, dan untuk saat ini yang paling repot adalah Bendara yang harus terus menggenjot iuran-nya dan tentu saja seksi perlombaan. Baik lomba anak atau dewasa.

Setelah adanya pertandingan bultang ganda putra putri PAERAN CUP 2008 yang tentu saja disponsori oleh Pakdhe Paeran dengan total hadiah uang tunai Rp. 900 ribu yang pada tanggal 11 Juli mulai digelar, ternyata merangsang warga lain untuk melakukan hal serupa. Sebut sajalah Pak Andy Wijaya yang akan menggelar ANDY WIJAYA’s COMPETITION.

Oleh Pak Andy, …terserah apa lombanya, yang pasti mesti rame. Dan untuk itu Pak Andy telha berkomitmen menyediakan hadiah berupa barang, yaitu : Juara Pertama sebuah HANDPHONE, kedua KIPAS ANGIN 12” dan ketiga SETERIKA.

Begitu mendapat tantangan demikian, akhirnya panitia dan beberapa warga berembug mengenai lomba yang akan di tayangkan. Adu argumentasi terjadi agar dapat memuaskan sang sponsor dan semuanya. Akhirnya diperoleh kesepakatan lomba BALAP KARUNG WANITA (ibu-ibu). Lho kok dipilih ibu-ibu ?

Iya…memang yang paling seru adalah kalau ibu-ibu pada kumpul, pasti ramai, dan bapak-bapak hanya sebagai penggembira saja.

Oke..para wanita PBH09,...terutama ibu-ibu,....persiapan diri masing-masing,....siapa tahun tahun ini bakal ganti hape, ganti kipas angin atau ganti seterika di rumah....



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Powered By Blogger
C1> Nuryanto (44) - Abdullah (45) -Asep SH (46) - Agung (47) - Gatot (48) - Dirman (49) - Munawar (50) - Nanang DBK (51) - Rahmat (52) - Wilson (53) - Teguh W (54) - Rahmanto (55) - Irfan (56) - Sentot (58) - Ari (59) - Tri Laksono (60) - Supri (61) - Hadi (62) - Iswadi (65) - Ambari (66).
C2> H. Yusman (01-02) - Poltak (05) - Andi Widyatmoko (06) - Budi S (07) - Aidin (08) Mardi (09) - Hariyadi (10) - Rudi (11) - Asep M (12).
C3>Mugi (01) - Slamet J (02) - Andi Atmaja (03)- Joni S (04) - Agus K (05) - Adiwibowo (06) - Paeran (07) - Ranto (09)- Teguh NY (12).
C4> Lutfi (01) - Daryono (02) - Andi Wijaya (03) - Mahbub (04) - Sofyan (05) - Wawan (06) - Nandang (10) - Pras (11) - Ugi (12) - Heri (12A).
C5> Awi (02) - Nurhayati (03) - Agus W (04) - Suharto (05) - Gio K (06) - Arif (12A) - Imam (14) - Yatman (15) - Nanang (16) - Teha (17).

update : 29 Jan 09